
Pria 51 tahun itu menjelaskan kampusnya menawarkan kursus singkat pada orang-orang yang ingin terjun ke industri itu supaya lebih siap. Baik dari segi teoretis maupun praktik.
"Anda tidak bisa menjadi bintang porno jika anda tidak serius, tidak meyakini potensi anda," ujarnya.

Sejauh ini, sudah ada tujuh pria dan 14 perempuan yang menjadi anak didiknya di kampus nyeleneh tersebut. Aktivitas pendidikan ala Rocco menjadi bahan bagi televisi Italia. Kegiatan mereka belajar seluk beluk pornografi jadi topik acara realitas di Stasiun TV La5. Hanya saja tidak dijelaskan berapa ongkos bagi peserta didik yang ingin mengikuti kursus itu.
Rocco punya alasan, kenapa esek-esek di depan kamera harus dipelajari. "Aktivitas seks di masa sekarang lebih rumit. Sehingga perlu ada latihan khusus supaya seseorang bisa tampil sealamiah mungkin di depan kamera," ungkapnya.
0 komentar:
Posting Komentar